Jumat, 14 April 2017

Daftar Facebook | Cara Membuat Akun Facebook - Cara Termudah

Daftar Facebook - Cara daftar Fb baru Termudah - sebelum saya kemukakan tentang bagaimana cara mendaftar facebook mari kita simak sedikit tentang akun facebook berikut ini.

Facebook adalah situs jejaring sosial atau media sosial terbesar yang saat banyak banyak digandrungi oleh semua lapisan masyarakat diseluruh dunia dan facebook kini bukan hanya sekedar sebagai tempat berkonkow-konkow ria, akan tetapi facebook dapat memfasilitasi semua kepentingan penggunanya, misalnya media komunikasi politik, bisnis, bahkan tak sedikit perusahaan besar menjadikan facebook sebagai media promosi dan iklan produk.

Selain itu ditinjau dari sisi kelengkapan fitur yang disediakan oleh facebook boleh dikatakan sangat melimpah sehingga memudahkan penggunanya dalam menjalin komunikasi dengan kemampuannya dalam mengirim pesan multi media, misalnya berupa pesan teks, berbagai foto, gambar animasi (Gif) video, pesan suara maupun panggilan video, berbagi link tautan dan sebagainya. 

Sedikitnya anda dapat mengumpulkan teman-teman sebanyak lima ribu dan ratusan ribu bahkan jutaan dalam facebok group. anda dapat berkomunikasi dengan mereka dalam satu waktu sekaligus. 

Anda juga dapat membuat fanspage sebagai media promosi apa yang ingin anda jajakan kepada khalayak umum. dan secara khusus anda disediakan fasilitas untuk memprosikan produk dengan cara bersponsor di facebook sehingga iklan anda akan dibaca oleh jutaan pengguna pacebook lainnya. 

Bahkan facebook dapat mempertemukan anda dengan kerabat dan teman yang hampir hilang, karena facebook akan memberikan penawaran pertemanan berdasarkan kelengkapan profil facebook yang anda masukkan.

Bagi mereka yang senang dengan dunia game dan permainan maka tak ketinggalan facebook juga menyediakan ratusan game online menarik dan seru yang bisa anda mainkan bersama teman-teman facebook anda. Saya rasa karena kelengkapan fitur pada facebook inilah tak heran jika pengguna facebook terus makin bertambah, bahkan beritanya facebook kini jauh lebih digandrungi melebihi google.

Bagaimana cara membuat akun facebook ?
Sebenarnya ada banyak sekali cara mendaftar facebook yang bisa kita terapkanm jika ditinjau dari perangkatnya kita bisa mendaftar facebook lewat komputer dan mendaftar facebook lewat HP.

Sedangkan ditinjau dari cara membuat akun facebooknya anda bisa mendaftar facebook dengan nomor HP atau dengan alamat email, bisa dengan email yahoo atau email gmail.

di tinjau dari sisi aplikasi yang digunakan anda bisa menggunakan aplikasi browser dengan cara mengujungi situs facebook. dan bisa juga mendaftar facebook dengan aplikasi facebook. dan tentunya mendaftar facebook melalui aplikasi facebook ini anda harus mendownload aplikasi facebook terlebih dahulu. Dari sekian banyaknya cara tersebut saya akan berikan cara termudah membuat akun facebook. 
 
Mungkin bagi mereka yang sudah berpenglaman didunia internet membuat akun facebook bukanlah hal sulit, namun jika anda merasa kesulitan untuk membuat facebook anda bisa mengikuti langkah-langkah cara daftar facebook di bawah ini.
 
Daftar Facebook

Daftar Facebook | Cara Membuat Akun facebook - Cara Termudah

Saya rasa cara termudah untuk mendaftar facebook adalah melalui aplikasi facebook di HP anda.
Aplikasi facebook sendiri secara umum ada 2 versi yaitu facebook seluler reguler dan facebook lite. masing-masing versi tersebut memiliki kelebihan tersendiri.

Secara umum facebook reguler memiliki fitur lengkap sedangkan facebook lite adalah aplikasi facebook mini yang kelebihannya yaitu sangat irit kuota internet dan sangat ringan. silahkan download aplikasi facebook pilihan anda pada link tautan berikut ini :

Setelah anda mendownload facebook silahkan lakukan pendaftaran facebook sebagaimana langkah-langkah yang saya kemukakan di bawah ini :

LANGKAH 1
Jalankan aplikasi facbook anda kemudian klik "Buat akun facfebook baru" sebagaimana contoh gambari di bawah ini.

Daftar Facebook


LANGKAH 2
Pada tahap kedua sebagaimana tampilannya seperti di bawah ini, anda hanya perlu klik "Lanjutkan" untuk melanjutkan proses mendaftar facebook ke langkah selanjutnya.

Daftar Facebook

LANGKAH 3
Masukkan nomor ponsel.
kolom 1 : tentukan negara anda (biasanya sudah otomatis tercantum negara indonesia)
Kolom 2 : masukkan nomor ponsel anda dengan lengkap
kemudian klik "Lanjutkan".

Catatan : Pada halama tersebut tertera " Nomor ini akan anda gunakan ketika masuk dan jika perlu mengatus ulang kata sandi. jadi masukkan nomor ponsel anda sendiri, karena nomor tersebut akan berguna ketika anda masuk facebook dan jika suatu saat anda akan menggati kata sandi.

Daftar Facebook


LANGKAH 4
Silahkan masukkan nama lengkap anda yaitu  masukkan nama depan pada kolom 1 dan nama belakang pada kolom dua. kemudian jangan lupa klik "Selanjutnya"
 
Catatan : sebaiknya anda memasukkan nama asli anda untuk memudahkan orang lain mengenal anda, sehingga akan memudahkan anda untuk mencari teman-teman anda.

Daftar Facebook


LANGKAH 5
Tentukan tanggal kelahiran anda dengan cara menggeser keatas atau kebawah dimulai dari tanggal, bulan kemudian tahun. lalu klik "Selanjutnya"

Catatan : facebook akan memberitahu kepada semua teman-teman anda tentang ulang tahun anda, oleh karena itu sebaiknya masukkan tanggal kelahiran anda secara benar (jika menurut anda penting)

Daftar Facebook


LANGKAH 6
Tentukan jenis kelamin anda, apakah anda seorang laki-laki ataukan perempuan dengan cara sentuh pada bagian yang sudah saya lingkari pada gambar di bawah ini.

Daftar Facebook


LANGKAH 7
Pilih kata sandi. Silahkan masukkan kata sandi pad akolom kata sandi, saran saya gunakanlah kata sandi yang sulit ditiru namun mudah anda ingat. dan hal ini sangat penting untuk mencegah orang lain menggunakan akun anda. kemudian jangan lupa klik "selanjutnya".

Daftar Facebook


LANGKAH 8
Pada langkah kedelapan anda diminta untuk menambahkan foto profil dengan cara ambil foto jika ingin menggunakan fasilitas kamera anda. atau pilih dari galeri ponsel anda jika telah tersedia foto yang anda sukai.

Catatan : Agar anda mudah dikenal dan memudahkan anda dalam mencari teman, facebook menyarankan anda untuk menggunakan foto asli. 

Daftar Facebook


LANGKAH KE 9
Pada langkah ke sembilan ini facebook ingin memberikan penawaran pertemanan menurut nomor HP yang tersimpan pada ponsel anda jika kebetulan mereka telah menggunakan facebook. 

saran saya sebaiknya anda lewati saja tahap ini untuk mempercepat proses mendaftar facebook, karena pada akhir mendaftar facebook anda akan bertemu dengan poin mencari teman.

Daftar Facebook

LANGKAH 10
Selamat proses mendaftar facebook telah selesai. Namun anda tidak akan dapat masuk halaman facebook sebelum anda memiliki teman sama sekali, oleh karena itu pada langkah ke sepuluh ini anda dianjurkan untuk mencari teman dan meminta pertemanan dengan cara klik "CARI TEMAN".

Daftar Facebook

Informasi tambahan 
Setelah proses mendaftar facebook selesai dilakukan untuk memudahkan anda dalam menemukan teman sebaiknya perhatikan hal-hal berikut ini :
  • Gunakan foto asli sebagai foto profil
  • Berikan informasi selengkap-lengkapnya pada profil mulai dari asal anda, sekolah anda dari tingkat dasar, hingga perguruan tinggi, dan tempat anda bekerja. Karena facebook akan memberikan penawaran pertemanan kepada anda menurut kategori profil yang anda masukkan.
  • Gunakan kolom "cari" dan ketik nama teman anda dan silahkan cari teman anda.

Itulah cara mendaftar facebook baru atau cara membuat akun facebook yang bisa saya kemukakan, sekali lagi menurut saya inilah cara termudah untuk membuat akun facebook dari sekian banyaknya cara membuat facebook tersebut. dan semoga panduan membuat akun facebook yang saya kemukakan ini benar-benar dapat membantu anda dalam mendaftar facebook dari awal hingga selesai. Dan tak lupa saya sampaikan terimakasih atas kunjugan anda dan telah membaca panduan mendaftar facebook di downloadbuatdaftarakun.blogspot.com

Daftar Facebook | Cara Membuat Akun Facebook - Cara Termudah Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown